SEJARAH DESA
Sehubungan dengan ditetapkannya Perda
Nomor: 4, 5, 6 dan 7 tahun 2002 pada tanggal 20 Agustus 2002 tentang
pembentukan 4 (empat) Kecamatan Definitif dan Perda Nomor 5 dan 6 Tahun 2006
tentang pembentukan 2 kecamatan sehingga pada saat ini di Kabupaten Enrekang
telah memiliki 12 (dua belas) kecamatan yang defenitif, yaitu:
10.
Kecamatan Maiwa
11.
Kecamatan Malua
Selanjutnya dari
12 (dua belas) kecamatan defenitif terdapat 112 (seratus dua belas)
desa/kelurahan, yaitu 17 kelurahan dan 95 desa.
Kecamatan Maiwa
terdiri dari 21 desa dan 1 kelurahan yaitu :
1.
Desa Baringin
2.
Desa Batu Mila
3.
Desa Boiya
4.
Desa Botto Mallangga
5.
Desa Kaluppang
6.
Desa Labuku
7.
Desa Lebani
8.
Desa Limbuang
9.
Desa Mangkawani
10.
Desa Matajang
11.
Desa Ongko
12.
Desa Paladang
13.
Desa Palakka
14.
Desa Pariwang
15.
Desa Pasang
16.
Desa Patondon Salu
17.
Desa Puncak Harapan
18.
Desa Salo Dua
19.
Desa Tanete
20.
Desa Tapong
21.
Desa Tuncung
22.
Kelurahan Bangkala
Desa Pattondon
Salu merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Maiwa, Kab. Enrekang.
Pada awalnya,
sebelum Desa Pattondonsalu terbentuk, desa ini hanya meliputi beberapa
perkampungan kecil yaitu Kalosi-losi, Jambu, Salodua, Boiya, dan Ongko. Namun
beberapa tahun kemudian Salodua, Boiya dan Ongko memisahkan diri dan membentuk
pemerintahan masing-masing. Tokoh masyarakat dari kampung Kalosi-losi dan Jambu
mengadakan musyawarah dan menghasilkan kesepakatan untuk membentuk satu desa
yang diberi nama Pattondon Salu.
Pattondon Salu memiliki arti bahwa
masing-masing kampung di desa ini terletak di hulu sungai. Tahun 1959
terbentuklah pemerintahan Desa yang diberi nama Desa Pattondonsalu.
Tabel
: Alur Sejarah Perkembangan Desa
Masa Jabatan
|
Nama Kepala Desa
|
1959
1959-1961
1961-1962
1962-1964
1964-1968
1968-1976
1976-1984
1984-1986
1986-1994
1994-1998
1998-2000
2000-2006
2006-2012
2012-2018
|
Awal terbentuknya
pemerintahan Desa
Pattondonsalu
Desa Pattondonsalu untuk pertama kalinya
dipimpin oleh Abd. Rasak Musa
Zainuddin Musa terpilih sebagai Kepala Desa
Masa pemerintahan ini dipimpin oleh Toaha,
BA
Patawari
M. Abduh Musa
Abd. Kahar Doha
Husain Rivai
Suddin
H. Lahudo
Drs. Andi Rahman. P
Adam Wahid, BA
H. M. Yasin Ismail
Pemilihan Kepala Desa dilakukan bulan Juli
yang diikuti oleh beberapa kandidat yakni Abd. Raus, Mukmin, Haris, H. M.
Yasin Ismail, dan Mukhlis, SE
Pemilihan ini di menangkan oleh MUKHLIS, SE
yang menjabat sampai sekarang.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar